Subscribe:

Labels

8 Sep 2011

Knalpot Bersuara Garang Yoshimura R-77 Buat Ninja ZX-10R


Produsen knalpot asal Jepang Yoshimura, meluncurkan produk barunya untuk dipadankan dengan Kawasaki Ninja ZX-10R. Produknya tersebut diberi nama R77 Performance End-Can. Yoshhimura mengklaim knapot ini bisa mengembangkan tenaga ZX-10R lebih baik lagi. Tenaga dapat meningkat, namun tetap hemat bahan bakar.

R-77 menggunakan lengan berbentuk trapesium, memaksimalkan volume suara knalpot, sekaligus menawarkan siluet yang tajam.

Ada dua pilihan dari R77, dengan baut langsung ke sistem pembuangan, atau R77 dengan pipa 3/4 Link, yang terpisah dengan katalis, dengan berat 6.53kg.

Spesifikasi teknologi adalah sebagai berikut:
ZX-10R R-77 Performance End-Can
Noise output (decibels) Slip/ons
Stock exhaust: 93.8dBA @ 5,000rpm
R77 with dB-Killer fitted: 93.9dBA @ 5,000rpm
R77 open: 92.6dBA @ 5,000rpm

Noise Output (decibels) 3/4 system
Stock exhaust: 93.8dBA @ 5,000rpm
R77 with dB-Killer fitted: 97.3dBA @ 5,000rpm
R77 open: 100.4dBA@ 5,000rpm

Power Slip/ons Torque
Stock: 164.6bhp 75.8lb-ft
R77 with dB-Killer: 159.9bhp 73.8lb-ft
R77 open: 164.5bhp 76.1lb-ft

Power 3/4 system Torque
Stock: 164.6bhp 75.8lb-ft
R77 with dB-Killer: 161.5bhp 75.8lb-ft
R77 open: 166.5bhp 76.8lb-ft

Tidak ada komentar:

Posting Komentar